Foto: Brightside.me
Dream - Pembeli adalah raja. Demikianlah pepatah kondang dalam dunia jual beli. Pelanggan memang menjadi kunci kelangsungan usaha berdagang.
Para penjual tentu tidak ingin para pelanggan yang akan membeli barang atau jasa mereka berpindah toko lain. Sehingga tak heran penjual rela melayani para pembeli seperti raja.
Namun tampaknya tak semua konsumen layak menerima gelar 'raja'. Sebab, beberapa di antara mereka ada yang berbuat semaunya. Bersikap tidak baik.
Tak jarang pembeli dengan tipe seperti itu sangat menjengkelkan. Kalau sudah begitu, penjual bisa-bisa tidak untung, malah rugi alias buntung.
Berikut ini beberapa kelakuan pembeli yang kurang baik:
1. Seperti baru saja terjadi gempa di rak toko maianan ini.
© dream.co.id
2. Sulit untuk menjelaskan apa yang terjadi di sini.
© dream.co.id
3. Mereka yang melakukan ini benar-benar mengerikan.
© dream.co.id
4. Saat akan membeli dan membayar ke kasir sang konsumen melihat kue ini rusak. Namun karena tak mau repot mengembalikan ke tampatnya, jadi jadi gini deh.
© dream.co.id
5. Orang ini foto narsis di semua perangkat toko
© dream.co.id
6. Apakah terlalu mahal untuk membayarnya dulu baru kemudian mencobanya?
© dream.co.id
7. Ya, kutex juga terlalu mahal mungkin
© dream.co.id
8. Astaga dicoba dulu dan meinggalkan bekas, sungguh terlalu. By the way, ini deodorant, tahu kan itu bulu apa?
© dream.co.id
9. Selelah lelahnya kamu jangan duduk di rak makanan juga, ojaaannn.
© dream.co.id
10. Mau beli Iphone XS Max dengan uang receh, Ngitungnya bisa lembur.
© dream.co.id
Moge Ditendang Usai Terobos Ring 1 Istana Negara, Paspampres: Harusnya Ditembak
Audi Marissa - Anthony Xie | Christie SERIBU KALI CINTA THE SERIES Eps 3
Baim Wong dan Tiara Andini Unggah Parodi Gelay Nissa Sabyan di TikTok
Beredar Status WhatsApp Dituding Curhat Nisa Sabyan, Warganet Auto Nyinyir
Waketum DMI Dorong Pemuda Islam Berantas Buta Aksara Alquran