Kisah Cinta Alshad Ahmad Jadi Trending Topik 'Terpanas' di Twitter

Reporter : Waliyadin
Rabu, 22 Maret 2023 07:27

Dream - Nama selebritis dan YouTube Alshad Ahmad sedang ramai dibicarakan belakangan ini usai Nissa Asyifa, selebgram yang juga mantan kekasihnya itu dikabarkan sudah punya anak. Bahkan Nama Alshad Ahmad menjadi trending topic di Twitter

Beri Komentar