Ilustrasi (Shutterstock.com)
Dream - Lebaran sebentar lagi. Sebagian di antara kita mungkin sudah punya rencana membeli baju baru untuk hari raya nanti.
Meski masih dalam kondisi pandemi, tidak ada salahnya kita membeli baju baru. Sebab, silaturahmi tetap bisa lakukan melalui daring. Meski hanya terlihat di layar, kamu pasti ingin tetap terlihat stuning.
Nah, saat membeli baju baru nanti, baik dengan berkunjung langsung ke toko maupun belanja online, pasti yang pertama dipertimbangkan adalah model dan warnanya. Setelah itu baru ngecek banderolnya.
Tapi sejatinya, ada pertimbangan lain yang tak boleh kta lupakan, yaitu bahan yang digunakan. Pilihan bahan sangat berpengaruh pada kenyamanan busana saat dikenakan.
Berikut ini jenis bahan terbaik yang bisa kamu ketahui untuk menjadi pilihan dalam memilih busana Muslim.
Jersey
Banyak busana Muslim yang menggunakan bahan jersey. Bahan ini sangat nyaman dan memiliki bahan lembut serta ringan. Untuk cuaca Indonesia yang berada di wilayah tropis, jersey sangat cocok digunakan.

Sifon
Bahan jenis ini sangat licin dan tipis. Bahan sifon sebaiknya dilapisi busana yang lebih tebal agar tidak memberikan kesan 'nyeplak' di tubuhmu.
Satin
Kesan mewah dan elegan bisa terlihat dari bahan satin. Sebab, kain satin agak licin dan berkilau. Bahan satin cukup tebal dan lembut, hampir seperti sutra.
Katun
Katun sangat nyaman digunakan di tempat panas. Karena memiliki karakter bahan yang mudah menyerap keringat, tidak panas, dan tidak mudah kusut. Banyak jenis busana syar'i yang menggunakan katun sebagai bahan dasar kain untuk pembuatannya.
Advertisement
Dari Langgar ke Bangsa: Jejak Sunyi Kiai dan Santri dalam Menjaga Negeri

Pria Ini Punya Sedotan Emas Seharga Rp233 Juta Buat Minum Teh Susu

Celetukan Angka 8 Prabowo Saat Bertemu Presiden Brasil

Paspor Malaysia Duduki Posisi 12 Terkuat di Dunia, Setara Amerika Serikat

Komunitas Rubasabu Bangun Budaya Membaca Sejak Dini


Hj.Erni Makmur Berdayakan Perempuan Kalimantan Timur Lewat PKK

Lihat Video Baut Kendur Thai Lion Air Saat Terbang yang Bikin Geger



Dari Langgar ke Bangsa: Jejak Sunyi Kiai dan Santri dalam Menjaga Negeri

Air Hujan di Jakarta Mengandung Mikroplastik, Ini Bahayanya Bagi Kesehatan Tubuh

Pria Ini Punya Sedotan Emas Seharga Rp233 Juta Buat Minum Teh Susu