Dream - Memiliki hunian yang besar dan nyaman adalah dambaan semua orang. Namun tak semua orang dapat memilikinya karena harga tanah dan rumah yang terlampau tinggi. Kendati demikian, pemilik TikTok @hermagkpake mampu menyulap kontrakan 3 petak yang Ia miliki menjadi lebih mewah dan nyaman.
Alih-alih terlihat sempit dan menumpuk, Ia dapat menatanya jadi terasa lebih lapang dengan desain minimalis. Bahkan, rumah tersebut serasa masuk ke dalam toko IKEA di mall, lho! Alhasil, kreativitasnya menata rumah panen pujian dari netizen. Penasaran seperti apa penampakan rumah kontrakan 3 petak usai dimakeover? Simak potretnya berikut ini!
Petak kedua ini dimanfaatkan si pemilik akun untuk menjadi area dapur. (TikTok @hermagkpake)
Hak Cipta © DREAM.CO.IDAdvertisement
Celetukan Angka 8 Prabowo Saat Bertemu Presiden Brasil

Paspor Malaysia Duduki Posisi 12 Terkuat di Dunia, Setara Amerika Serikat

Komunitas Rubasabu Bangun Budaya Membaca Sejak Dini

Kasus Influenza A di Indonesia Meningkat, Gejalanya Mirip Covid-19

Wanita 101 Tahun Kerja 6 Hari dalam Seminggu, Ini Rahasia Panjang Umurnya
