5 Seleb Cantik Ternyata Punya Darah India

Reporter : Deki Prayoga
Jumat, 25 Juni 2021 09:29

Dream - Memiliki wajah blasteran bisa menjadi daya tarik tersendiri di dunia hiburan. Kebanyakan dari mereka memang telah memiliki wajah yang cantik sejak mereka lahir. Bukan hal baru, banyak seleb Tanah Air yang memiliki darah campuran. Tak hanya campuran dengan darah bule saja, ternyata banyak juga seleb yang memiliki darah campuran India.

Penasaran siapa saja mereka?

Miliki tubuh body goals, Sarah Azhari juga memiliki paras India yang khas. @sazarita

Hak Cipta © 2021 https://www.dream.co.id
{KLY_CONTEXTUAL}
Beri Komentar