Dream – Tak sedikit lagu-lagu hits Dewa 19 yang masih tetap populer hingga saat ini. Selain itu, para model dalam setiap video klip Dewa 19 pun tak luput dari perhatian.
Salah satunya pasangan suami istri yang menjadi model dalam video klip lagu ‘Separuh Nafas’. Mereka adalah Cindy Fatikasari dan Tengku Firmansyah.
Kini, setelah bertahun-tahun berlalu penampilan Cindy Fatikasari dan Tengku Firmansyah pun telah berubah drastis. Penasaran seperti apa potret mereka sekarang? Berikut ulasannya.
Keluarga Cindy dan Tengku tampak begitu harmonis, jauh dari gosip. Keduanya juga kerap membagikan potret berdua mapun dengan anak-anak mereka. (Instagram/ cindyfatikasari18)
Hak Cipta © DREAM.CO.ID