Potret Apartemen Mewah Tempat Tinggal Anang-Ashanty di Dubai

Reporter : Deki Prayoga
Kamis, 13 Mei 2021 09:40

Dream - Anang dan Ashanty memboyong Rombongan keluarga ke Dubai dengan selamat setelah menempuh penerbangan yang cukup panjang dari Jakarta. Setibanya di Dubai, mereka tinggal di sebuah apartemen yang cukup mewah dikelilingi oleh gedung-gedung pencakar langit, termasuk Burj Khalifa.

Penasaran seperti apa apartemen Ashanty di Dubai?

Ruang keluarganya yang nyaman dengan satu set sofa dan karpet bulu. @ashanty_ash

Hak Cipta © 2021 https://www.dream.co.id
{KLY_CONTEXTUAL}
Beri Komentar