Marion Jola (foto : @lalamarionmj)
Dream - Marion Jola tak mau ambil pusing dengan komentar sinis pengguna media sosial yang menyebut wajahnya terlihat lebih tua dari usia sebenarnya. Jebolan ajang Indonesian Idol itu mengatakan bahwa netizen memang suka melontarkan cibiran.
" Ya haters mah mau dibagaimanakan lagi, memang udah dari sananya, udah begitu," kata Marion Jola di Kawasan Tanjung Duren, Jakarta Barat, belum lama ini.
Menurut remaja 18 tahun ini, generasi milenial banyak yang memiliki wajah lebih tua dari usia sebenarnya. " Emang dewasa lebih dari umurnya dan emang kebanyakan anak milenial lahir tahun 2000 kan emang udah begitu," sambung dia.
Marion menambahkan, penampilan busananya semakin menambah dewasa penampilannya. Selama ini gaya fashion-nya memang tidak seperti remaja yang baru duduk di bangku SMA.
" Sudah medalami dunia modeling dari kemarin juga, jadi lebih bergaya lebih dewasa. Aku nggak bisa nyalahin mereka, emang udah gayanya seperti ini," tuturnya.
Dream - Penampilan terbaru Marion Jola menjadi sorotan pengguna media sosial. Ada netizen yang menyebut penyanyi jebolan ajang Indonesian Idol itu terlihat buncit.
Pada foto yanag diunggah ke Instagram dua hari lalu, Marion Jola terlihat berfoto bersama Rayi. Foto itu diambil saat Mariion mempromosikan lagu terbarunya.
Marion terlihat mengenakan kaos putih dipadu dengan celana merah. Pada bagian perutsedikut terbuka. Bagian inilah yang menjadi sorotan. Perut itu disebut buncit.
Banyak pengguna media sosial yang memberikan pendapatnya tentang perut Marion pada kolom komentar unggahan tersebut. Karena banyak yang memberikan komenar miring, Marion Jola pun menuliskan tanggapannya.
" I am confident i love my body shape, aku bersyukur dengan the way aku badannya gendutan. I mean its not the same tho, beauty isn't defined by body shape or weight or skin right? Jangan salfok kenapa g liat dari ya itu positifnya dia masih percaya gitu," kata Marion.
Selain itu, Marion juga mengaku bahwa saat ini tengah menjalani proses diet dan olahragauntuk membuat tubuhnya terlihat langsing.
" Chill all im on diet now jaga makan sama olahraga, walaupun kecolongan. Tapi tenang aku diet bukan karena insexure sama bentuk badan juga. Tapi aku cuma mau lebih sehat dan kuat. Tapu kurusan juga mau, cuma yang kurusan itu bonus lol. Udah ya stop body shaming, thank you love -MJ," lanjut Marionn.
Dream - Langkah Maion Jola memang harus terhenti di Top 6 ajang Indonesian Idol pada 6 Maret 2018. Dia tak masuk babak lima besar ajang pencarian bakat menyanyi tersebut.
Namun demikian, bukan berarti pesonanya memudar. Dia tetap menarik perhatian bahkan menjadi perbincangan banyak orang.
Lihat saja unggahan Instagram yang dibuat Marion Jola setelah tereliminasi. Posting wanita yang karib disapa Lala itu riuh oleh komentar netizen.
Unggahan itu berupa foto Lala yang mengenakan celana denim. Tak hanya foto, dia juga menuliskan pengalamannya mengikuti ajang pencarian bakat tersebut.
Banyak netizen berkomentar. Rapper Young Lex bahkan juga turut berkomentar pada unggahan itu. " Otw Kupang," tulis @Young_lex18, diakses Dream, Kamis 15 Maret 2018.
Komentar tersebut langsung dibalas oleh Marion Jola, " Apa lagi inii wkwk." Young Lex pun kembali membalas jawaban Marion Jola tersebut. " Mau bikinin lagu buat anak kupang," jawab @Young_lex18 lagi.
Advertisement
Cerita Darsono Setia Rawat Istrinya yang Tak Bisa Kena Cahaya Selama 32 Tahun
Shandy Aulia Sampai Sewa Makeup Artist untuk Foto Paspor dan Visa, Hasilnya Wow Banget!
Patrick Kluivert Tutup Kolom Komentar Akun Instagramnya Setelah `Dicerai` PSSI
Bahas Arah Kebijakan Ekonomi, Prabowo Adaptasi Ajaran Ayahnya
10 Atlet dengan Bayaran Tertinggi di Dunia 2025, CR7 atau Messi Paling Tajir?
Waspada Fake Service, Begini Cara Bedakan Layanan Resmi dan Palsu Barang Elektronik
Hj.Erni Makmur Berdayakan Perempuan Kalimantan Timur Lewat PKK
Kisah Evan Haydar dari Gresik, Dulu Buruh Pabrik Kini Jadi HR Tesla
10 Ribu Orang Antre untuk Mencoba Chip Otak Bikinan Perusahaan Elon Musk
8 Destinasi Wisata Alam Terbaik di Asia Versi Agoda, Ada Megamendung
Studi: Industri Kripto Berpotensi Ciptakan 1,22 Juta Lapangan Kerja di Indonesia
7 Rekomendasi Warna Rambut yang Cocok untuk Kulit Kuning Langsat, Biar Tampil Glowing Alami!