Teka-teki Di Media Sosial
Dream - Mari istirahat sejenak. Kita main tebak-tebakan untuk menghilangkan penat.
Selama ini pasti kalian sudah menjumpai banyak sekali tebak-tebakan di media sosial. Sebagian mungkin bisa menjawab teka-tekinya dengan benar.
Tapi, tak jarang ada tebak-tebakan yang susah banget dipecahkan. Kalau sudah begitu, kita pasti menggerutu. Sebab, niat hati mau refreshing malah dipaksa berpikir keras menjawab teka-teki.
Tenang saja. Tidak usah terlalu serius. Coba pecahkan dengan santai saja. Bila tak ingin menguras otak, Google bisa jadi solusi terakhir. Hehehe.
Sekarang, coba tebak baca tulisan apa yang ada di dalam gambar ini:
Pola garis-garis hitam itu bila diperhatikan dengan teliti bakal membantuk tulisan. Kalian bisa melihatnya? Cobalah konsentrasi, bagi yang jeli, pasti tidak akan kesulitan.
Menurut unggahan-unggahan di media sosial, sekitar 95% orang salah membaca tulisan di dalam gambar tersebut.
Tapi, saat Dream melempar gambar itu ke grup WhatsApp, ternyata ada dua yang menjawab dan langsung benar. Itu artinya, teka-teki ini tidak terlalu sulit. Entah dari mana angka 95% itu didapat.
Apapun itu, sekali lagi, tidak perlu serius-serius. Memecahkan teka-teki seperti ini sangat bagus untuk menemani istirahat kalian sekaligus mengasah kejelian.
Ingin tahu apa jawabannya? Teka-teki itu pernah diulas oleh kanal YouTube 7-Second Riddles. Menurut akun itu, tulisan dalam gambar itu adalah: DEAD SHOT.
Advertisement
Hobi Membaca? Ini 4 Komunitas Literasi yang Bisa Kamu Ikuti
Baru Dirilis ChatGPT Atlas, Browser dengan AI yang `Satset` Banget
Bikin Syok, Makan Bakso Saat Dibelah Ternyata Ada Uang Rp1000
Kemenkeu Siapkan Rp20 Triliun untuk Hapus Tunggakan Iuran BPJS Kesehatan
5 Komunitas Olahraga di Decathlon Summarecon Bekasi, Yuk Gabung!
Penampilan Alya Zurayya di Acara Dream Day Ramadan Fest 2023 Day 6
Potret Luna Maya dan Cinta Laura Jadi Artis Bollywood, Hits Banget!
Cara Cek Penerima Bansos BLT Oktober-November 2025 Rp900 Ribu
Baru Dirilis ChatGPT Atlas, Browser dengan AI yang `Satset` Banget
Bikin Syok, Makan Bakso Saat Dibelah Ternyata Ada Uang Rp1000