Arief Rosyid Hasan menilai bahwa spirit Nahdlatut Tujjar yang sejak dulu digaungkan oleh para muassis Nahdlatul Ulama perlu diteladani serta diteruskan perjuangannya di era 5.0 saat ini.
Penghargaan tersebut diberikan oleh Junior Chamber International (JCI) Indonesia kepada Arief bersama sembilan pemuda lainnya untuk kategori Prestasi Bisnis, Ekonomi, dan Kewirausahaan.
Arief mengatakan, empat buku tersebut mempunyai tiga kata kunci yakni anak muda, masjid dan ekonomi syariah yang menurutnya merupakan potensi besar untuk Indonesia maju.