Berdasarkan perhitungan hisab hakiki dengan kriteria wujudul-hilal, posisi bulan sudah berada pada posisi di atas sembilan derajat pada Rabu, 17 Juni 2015 malam.
Harga ayam dan bahan makanan lain mendorong terjadinya inflasi sebesar 0,43% pada bulan Juni ini. Kelompok komoditas ini menunjukkan kenaikan harga pada beberapa waktu menjelang bulan Ramadan.
Setelah dilakukan kesepakatan dari para peserta sidang isbat, termasuk menyamakan persepsi definisi dan kriteria rukiyat, akhirnya diputuskan tanggal awal Ramadan itu.