Ketika belum sepenuhnya merelakan sosok ibu yang telah meninggal dunia, Sahabat Dream bisa mendoakan agar rasa rindu tersebut dapat segera tersalurkan.
Doa tahlil yasin dibaca untuk memohon keselamatan, minta perlindungan, dan memohon ampunan atas segala dosa baik untuk orang yang masih hidup maupun yang sudah meninggal.