Ibu satu anak ini juga memamerkan potret dirinya saat berada di atas kapal. Ia terlihat mengenakan pakaian selam ketat berwarna hitam dengan motif putih.
Gading Marten mengaku salah satu keinginannya jika bisa mengubah peristiwa atau keadaan yang telah berlalu adalah memperbaiki pernikahannya dengan Gisel..