(Foto: Instagram.com/sofyanagustrianii)
Dream - Para pecinta travelling tentu saja sudah biasa melakukan penerbangan jarak jauh. Ada yang senang menikmati perjalanan udara, ada juga yang merasa bosan duduk di kursi pesawat lebih dari satu jam.
Rasa jenuh tersebut juga dirasakan blogger hijab, Sofyana Gustriani, ketika menggunakan pesawat sebagai sarana transportasi selama travelling.
" Saya sebenarnya tidak suka terbang. Bukannya takut, tapi sangat tidak nyaman seperti duduk di pesawat lebih dari satu jam dengan ruang sempit," curhat Sofyana di Matte-carousell.blogspot.co.id.
Tapi, Sofyana punya cara untuk menghilangkan kejenuhan itu. Dan berikut ini tips yang dia berikan agar tak mudah merasa jenuh.
1. Siapkan makanan ringan
2. Dengarkan musik favorit lewat ponsel
3. Kunyah permen
4. Bawa cukup air
5. Bawa makeup pouch
6. Powerbank
Jika Sahabat Dream juga sering merasakan bosan selama perjalanan udara, mungkin bisa tiru langkah-langkah Sofyana. Baca selengkapnya di sini.
Kirimkan blog atau website kamu ke komunitas@dream.co.id, dengan syarat dan ketentuan sebagai berikut:
1. Lampirkan satu paragraf dari konten blog/website yang ingin di-publish
2. Sertakan link blog/web
3. Foto dengan ukuran high-res (tidak blur)
Advertisement
Komunitas InterNations Jakarta, Tempat Kumpul Para Bule di Ibu Kota
Lihat Mewahnya 8 Perhiasan Bersejarah Kerajaan Prancis yang Dicuri dari Museum Louvre
Hobi Membaca? Ini 4 Komunitas Literasi yang Bisa Kamu Ikuti
Baru Dirilis ChatGPT Atlas, Browser dengan AI yang `Satset` Banget
Bikin Syok, Makan Bakso Saat Dibelah Ternyata Ada Uang Rp1000