Dream - Meskipun Islam menjadi agama minoritas, ketersediaan makanan halal dan tempat ibadah wisatawan muslim di Tiongkok bukan lagi hal yang perlu dikhawatirkan. Wisatawan muslim dunia bisa menikmati liburan tanpa khawatir melanggar prinsip-prinsip syariah.
" Kalau sekarang sudah banyak restoran halal dan masjid. Bahkan sejumlah restoran juga sudah menyediakan musholla untuk rombongan wisatawan yang kami bawa," ucap Machlisa Damayanti selaku Operational Staff Trans-Pasific International Travel Service saat berbincang dengan Dream di sela Jakarta Convention Center.
Machlisa mengatakan, kebutuhan makanan dan ibadah wisatawan negara-negara muslim di China kini justru bukan lagi menjadi kendala. Namun, para pelancong, khususnya dari Indonesia, memang masih menemukan kendala terkait ketersediaan toilet.
" Biasanya toilet disana kan tak ada air atau tissue, jadi cuma pakai kertas. Sementara hal tersebut beda banget sama kebiasaan di sini dan umat muslim pada umumnya," pungkasnya.
Selain mengunjungi sejumlah lokasi ikonik di Tiongkok, para wisatawan juga diajak napak tilas ke sejumlah masjid tempat penyebaran agama Islam di China. Sebut saja Masjid Nandouya di Beijing, Masjid Tianjin, dan Masjid Xiaotaoyuan di Shanghai.
Advertisement
Tak Cuma Soto Banjar, Ini 5 Kuliner Khas Palangkaraya yang Wajib Dicicipi

Rumah Ini Pakai 1.000 Baterai Laptop untuk Sumber Listrik Selama 8 Tahun

Komunitas RAMAH Jadi Simbol Gerakan Anak Muda Aceh

Awas Jangan Salah Gate! 4 Maskapai Penerbangan Sudah Pindah ke Terminal 1B Bandara Soekarno-Hatta

Tegas! Universitas di Korsel Tolak Calon Mahasiswa dengan Catatan Kekerasan di Sekolah


Tak Cuma Soto Banjar, Ini 5 Kuliner Khas Palangkaraya yang Wajib Dicicipi

Kisah Raihan Jouzu, Siswa SMP Ciptakan Bikin Spidol dari Kulit Bawang Putih

12 Rekomendasi Wisata Alam di Aceh yang Bisa Jadi Wish List Liburan Akhir Tahun

Mengenal Komunitas Masyarakat Adat Seberuang di Kalbar: Punya Hutan Terlarang, Jengkolnya Primadona

Membedah Desa Wisata Pemuteran Bali, Destinasi Tenang yang Cocok Buat Liburan Keluarga Akhir Tahun

Mengenal Komunitas Masyarakat Adat Seberuang di Kalbar: Punya Hutan Terlarang, Jengkolnya Primadona

12 Rekomendasi Wisata Alam di Aceh yang Bisa Jadi Wish List Liburan Akhir Tahun