Foto : Nur Ulfa/Dream
Dream - Pasangan Ringgo Agus Rahman dan Sabai Dieter Morscheck termasuk salah satu pasangan unik. Sering mengunggah aktivitas kesehariannya di akun sosial media, pasangan ini selalu terlihat mesra.
Tak hanya di sosial media, kemesraan itu juga dilakukan Ringgo dan Dieter dalam urusan perawatan tubuh. Dieter mengungkapkan sang suami selama ini selalu meminta dipijit hanya oleh dirinya.
" Kkalau dia itu yang penting dipijitin sama istrinya," ucap Sabai saat di Kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Rabu 18 April 2018.

Dieter mengaku permintaan Ringgo tak selalu diturutinya. Bukannya menolak, wanita blasteran itu mengaku tak cukup percaya diri dengan kehaliannya dalam memijat. '
" Titik-titik pegalnya juga aku kurang mengerti. Maksudnya kalau panggil tukang pijat yang sudah ahli kan enak, sama-sama puas," imbuhnya.

Tak hanya sang suami, Dieter juga mengaku termasuk salah satu wanita yang selalu melakukan perawatan tubuh termasuk kegiatan memijat tubuh. Berbeda dengan Ringgo, Dieter mengaku lebih sering memanggil ahli pijat untuk memulihkan tubuhnya.
Memiliki satu anak, Dieter mengaku kerap memanggul tukang pijit ke rumahnya. Cara ini membuatnya bisa menikmati perawatan tubuh tanpa perlu meninggalkan anak.
" Dengan GO-GLAM aku tidak perlu pergi ke salon lagi dan dapat menikmati beragam perawatan tubuh tanpa harus meninggalkan anak di rumah,” ujar
(Sah)
Advertisement
Mengenal Komunitas GMDI, Generasi Muda Penjaga Budaya Kalteng


OJK: Kerugian Korban Penipuan Setahun Terakhir Capai Rp7,8 Triliun

Coba Tenangkan Diri Dulu, Begini Cara Mengatasi Gejala Serangan Jantung Saat Sendirian

Heboh Robot Humanoid IRON: Gerakan Nyaris Luwes, Sampai Perlu Dibuktikan Bukan Manusia


Honda Culture Indonesia Vol.2 Digelar di Jakarta, Ribuan Pengunjung Hadiri Pameran Komunitas Honda
Tampil Cantik di Dream Day Ramadan Fest Bersama Beauty Class VIVA Cosmetics

Proses Pembuatannya Sampai 2 Tahun, Bonvie Haircare Rilis Produk Perawatan Rambut Khusus Cowok


Siswa SMPN 19 Tangsel Diduga Korban Bullying Meninggal Dunia, Sempat Koma di RS

Pria di Rusia Saban Tahun Ganti Nama Biar Tak Ditagih Tunjangan Anak

Mengenal Komunitas GMDI, Generasi Muda Penjaga Budaya Kalteng

BGN Buka Layanan Pengaduan MBG di Call Center 127, Bisa Diakses 24 Jam