Dream - Dalam pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2018. Produsen-produsen mobil unjuk gigi memamerkan berbagai kendaraan eksibisi.
Diantaranya adalah mobil berbasis teknologi terkini dan kendaraan konsep masa depan. Pastinya mobil-mobil berikut ini merupakan terobosan dengan berbagai teknologi canggih di dalamnya.
Salah satunya Honda NeuV, New Electric Urban Vehicle. Mobil cerdas ini bisa mendeteksi emosi pengemudi.
Penasaran? Yuk langsung aja simak foto-fotonya di bawah ini.
Mobil Lexus LS+ diperkenalkan pada GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2018 di ICE BSD, Tangsel, Kamis (2/8). Mobil yang bisa mengemudi sendiri mengusung grille Spindle. (KLY/Fery Pradolo)
Hak Cipta © DREAM.CO.ID