Chelsea Islan Dan Rob Clinton Resmi Menikah Hari Ini (Foto : Instagram @robclintonkardinal)
Dream - Kabar bahagia tengah menyelimuti pasangan Cheksea Islan dan Rob Clinton yang telah melangsungkan pernikahan hari ini (Kamis, 8 Desember 2022). Janji suci keduanya diucapkan dalam acara pemberkatan di Gereja Katedral, Jakarta Pusat.
Pernikahan Chelsea dan Rob Clinton digelar tertutup dengan hanya dihadiri keluarga dan kerabat dekat. Namun publik bisa melihat kemewahan pernikahan Chelsea yang didominasi warna putih lewat berbagai unggahan di media sosial.
Salah satunya terlihat dari unggahan akun instagram @darejow yang dikutip Dream untuk melihat momen pernikahan ini.
Berikut ini potret pernikahan Chelsea Islan dan Rob clinton yang berhasil dirangkum dream.
© instagram
Chelsea Islan dan Rob Clinton akhirnya menikah. Mereka memilih menggelar pemberkatan di Gereja Catedral, Jakarta Pusat, Kamis, 8 Desember 2022.
© instagram
Pernikahan Chelsea dan Rob jauh dari sorotan kamera media karena digelar tertutup dan hanya dihadiri keluarga dan kerabat dekat.
© instagram
Rob Clinton dan Chelsea Islan memutuskan untuk menikah setelah mereka berpacaran lebih dari dua tahun.
© instagram
Wajah bahagia Rob dan Chelsea tak bisa ditutupi. Selama acara berlangsung, keduanya terus melempar senyum ke arah tamu yang hadir.
© instagram
Menikah di gereja, Chelsea dan Rob memilih dekorasi yang sederhana namun tetap elegan. Di sekitar altar banyak mawar putih yang menghiasi tempat tersebut.
Prilly Latuconsina Jadi 'Emily in Paris', Total Nilai Outfitnya Bikin Tercengang
Berpotensi Malapraktik, MUI Larang Subsidi Biaya Haji dari Dana Jemaah yang Belum Berangkat
Doa Mau Belajar Agar Dimudahkan dan Dilancarkan dalam Menyerap Ilmu
Penangkapan Penjahat di Awal Tahun, Bos Mafia Buronan Nomer Satu Italia
Penangkapan Penjahat di Awal Tahun, Anak Gembong Narkoba El Chapo