Hubungan ibu dan anak biasanya berlangsung mesra dan penuh perasaan cinta. Namun ada kalanya, ego mengalahkan akal sehat hingga keduanya berselisih paham.
Di pinggir jalan tol kedua anaknya sudah menunggu kedatangan sang ayah. Dengan bersusah payah, pria itu melintasi kawat berduri demi memberikan oleh-oleh yang dibawa buat keluarga.