Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan
2 Variasi Puding Roti Tawar Santan yang Nikmat dan Praktis

2 Variasi Puding Roti Tawar Santan yang Nikmat dan Praktis

2 Variasi Puding Roti Tawar yang Nikmat dan Praktis

Dream - Puding roti tawar dengan santan adalah salah satu sajian pencuci mulut yang disukai banyak orang. Perpaduan rasa manis dan gurihnya santan membuat puding jadi lebih kaya rasa.

Puding roti tawar dengan santan ini merupakan hidangan yang simpel dan praktis. Bisa disajikan saat sarapan atau camilan sore hari.

2 Variasi Puding Roti Tawar yang Nikmat dan Praktis

Olahan puding ini akan semakin nikmat saat dinikmati dalam keadaan dingin, setelah dibiarkan beberapa saat dalam kulkas.

Mari kita tengok dua resep puding roti tawar yang lezat dan lembut.

2 Variasi Puding Roti Tawar yang Nikmat dan Praktis
Resep Puding Roti Tawar Santan<br>

Resep Puding Roti Tawar Santan

Bahan-Bahan:

  • 5 roti tawar
  • 1 bungkus agar-agar plain
  • 100 gr gula pasir
  • 2 sdm susu kental manis
  • 2 lembar daun pandan
  • 800 ml air
  • 65 ml santan instan
  • ½ sdt vanilla essence.

Cara Membuat:

  • Potong dadu roti tawar.
  • Siapkan panci, campurkan air, agar-agar, gula, dan santan. Aduk hingga merata.
  • Masukkan daun pandan, masak sampai mendidih dengan api sedang.
  • Matikan kompor, tambahkan susu kental manis dan vanilla essence. Aduk sampai merata, lalu buang daun pandannya.
  • Tambahkan potongan roti tawar, aduk kembali.
  • Tuang ke dalam loyang dan dinginkan di kulkas.
  • Puding roti tawar santan siap dinikmati. 

Puding Marmer Roti Tawar 

Bahan-Bahan:

  • 1 bungkus agar-agar plain
  • 5 lembar roti tawar tanpa kulit
  • 700 ml air
  • 8 sdm gula pasir
  • 1 bungkus santan kara kecil
  • 2 sdm coklat bubuk
  • 1 kaleng susu kental manis
  • Garam secukupnya
  • Tepung maizena secukupnya

Cara Membuat:

  • Larutkan tepung maizena dengan sedikit air panas.
  • Larutkan cokelat bubuk dengan sedikit air panas agar tidak menggumpal.
  • Siapkan panci, campurkan agar-agar, gula pasir, air, dan susu kental manis. Tambahkan sedikit garam. Aduk merata.
  • Haluskan roti tawar dan 2 sendok sayur adonan dengan blender sampai halus. Masukkan adonan roti tawar yang sudah dihaluskan ke dalam panci berisi adonan.
  • Lalu, masak adonan dengan api kecil sambil terus diaduk sampai mendidih. Koreksi rasa, tambahkan bumbu jika dirasa kurang.

2 Variasi Puding Roti Tawar yang Nikmat dan Praktis

  • Masukkan adonan puding ke dalam cup puding dan beri sedikit adonan coklat seperti pola marmer. Dinginkan puding di dalam kulkas.
  • Untuk membuat saus santan, campurkan air, santan, dan sedikit garam. Masak sambil diaduk perlahan.
  • Jika sudah mendidih, tuang larutan tepung maizena ke dalam santan.
  • Aduk terus sampai mendidih, lalu dinginkan adonan.
  • Jika puding sudah mengeras, potong-potong puding.
  • Sajikan di piring dan siram dengan sedikit santan.

Sumber: Diadona

2 Variasi Puding Roti Tawar yang Nikmat dan Praktis

Artikel ini ditulis oleh
Ferdike Yunuri Nadya

Editor Ferdike Yunuri Nadya

Gabungan harmonis antara roti tawar, puding, dan santan menciptakan cita rasa yang menggoda lidah.

Reporter
  • Ferdike Yunuri Nadya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sudarmi Narwis: Pelatihan PKA Angkatan VII/VIII Puslatbang KMP LAN RI Makassar Jadi Inovasi Pelayanan Masyarakat

Sudarmi Narwis: Pelatihan PKA Angkatan VII/VIII Puslatbang KMP LAN RI Makassar Jadi Inovasi Pelayanan Masyarakat

Sudarmi Narwis berharap agar nantinya gagasan inovasi yang telah dibuat dampaknya betul-betul terasa bagi organisasi dan tentunya masyarakat.

Baca Selengkapnya icon-hand
Potret Hunian Mewah Tukang Bubur Ayam, 15 Tahun Jualan Kini Bikin Rumah Rp7 Miliar

Potret Hunian Mewah Tukang Bubur Ayam, 15 Tahun Jualan Kini Bikin Rumah Rp7 Miliar

Kerja kerasnya membuahkan hasil yang sepadan. Kini ia bisa menikmati buah dari kesabarannya.

Baca Selengkapnya icon-hand
Potret Cipung Ikut Ngaji Bareng Santri, Duduk Sila Anteng Dengar Ustaz Tausiyah

Potret Cipung Ikut Ngaji Bareng Santri, Duduk Sila Anteng Dengar Ustaz Tausiyah

Saat ikut ngaji Cipung mengenakan sarung lengkap dengan peci

Baca Selengkapnya icon-hand
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Intip Potret Kemesraan Ria Ricis dan Teuku Ryan Duet di Atas Panggung

Intip Potret Kemesraan Ria Ricis dan Teuku Ryan Duet di Atas Panggung

Ria Ricis dan Teuku Ryan tampil mesra sambil bernyanyi dan menari

Baca Selengkapnya icon-hand
2 Resep Simpel Antigagal Roti Goreng Manis Tanpa Isi

2 Resep Simpel Antigagal Roti Goreng Manis Tanpa Isi

Biasanya, roti goreng ini jadi teman setia saat sarapan pagi, ditemani oleh secangkir teh hangat yang menyegarkan.

Baca Selengkapnya icon-hand
7 Langkah Atasi Tangan Kering dan Pecah-Pecah

7 Langkah Atasi Tangan Kering dan Pecah-Pecah

Kulit kering dan pecah-pecah di tangan bisa diatasi dengan rutinitas perawatan yang tepat.

Baca Selengkapnya icon-hand
DRESS IT! Tutorial Hijab Jadi Outer

DRESS IT! Tutorial Hijab Jadi Outer

Sahabat dream yang berhijab lagi bingung mau hangout tapi tidak punya outer? Nah tips satu ini boleh banget kamu coba.

Baca Selengkapnya icon-hand
Potret Menawan Raihaanun yang Digugat Cerai Setelah 16 Tahun Menikah

Potret Menawan Raihaanun yang Digugat Cerai Setelah 16 Tahun Menikah

Setelah 16 tahun menikah Raihaanun digugat cerai suaminya.

Baca Selengkapnya icon-hand