Ilustrasi/Shutterstock
Dream - Jelang 10 malam terakhir Ramadan, biasanya umat Muslim berbondong-bondong untuk beritikaf di masjid. Menurut hadis riwayat dari Aisyah RA, Rasulullah Muhammad SAW akan mengencangkan ikat pinggang dan membangunkan keluarganya di 10 malam terakhir Ramadan.
BACA JUGA : Niat dan Tata Cara Itikaf Atau Berdiam Diri di Masjid
Itikaf adalah berdiam di masjid dengan niat mendekatkan diri kepada Allah SWT. Di bulan mulia ini, Rasulullah akan berdiam diri beribadah di masjid setiap malam hingga Ramadan berakhir.
Selama beritikaf, ibadah-ibadah sunah dapat dilakukan. Beberapa di antaranya seperti zikir, sholat malam, baca Alquran.
Syaratnya, ibadah dilakukan dengan berada di masjid besar dalam kurun waktu tertentu. Ukuran masjid yang bisa digunakan adalah yang biasa digunakan untuk salat Jumat.
Buat Sahabat Dream yang ingin beritikaf di 10 Ramadan terakhir, yuk jangan lupa lafalkann iat ini untuk membedakan antara itikaf dengan aktivitas mengobrol di masjid semalaman.

Nawaitu an i’tikafa fi hadzal masjidi sunnatal lillaahi ta’ala.
Artinya,
“ Saya niat berdiam diri di dalam masjid, sunah karena Allah ta’ala”.
Dream - Iman menjadi faktor mendasar bagi seorang Muslim. Menjadi pegangan keyakinan tidak ada Tuhan selain Allah dan Muhammad adalah rasul Allah.
Keyakinan ini wajib dipegang secara istiqamah oleh setiap muslim. Tidak boleh keyakinan itu tergantikan. Keimanan memegang peranan penting dalam kehidupan. Tanpa iman, kita hidup tanpa arah.
Karena iman merupakan kendali atas perilaku dan hasrat kita. Iman lah yang akan membentengi kita dari segala keburukan.
Situasi yang berlangsung dalam kehidupan memang memberikan pengaruh pada kita. Namun demikian, keimanan kita tidak boleh goyah.

© © Dream.co.id
Rabbana la tuzigh qulubana ba'da idz hadaitana wa hablana mil ladunka rahmatan innaka antal wahhab.
Artinya,
" Ya Tuhan kami, janganlah Engkau jadikan hati kami condong kepada kesesatan setelah Engkau beri petunjuk kepada kami, dan karuniakanlah kepada kami rahmat dari sisi Engkau, karena sesungguhnya Engkau-lah Maha Pemberi (karunia)." (QS Ali Imron : 8)
Jadwal Imsak Jakarta

© © Dream.co.id
Sumber: Bimas Islam Kemenag
Jadwal Imsak Bogor

© © Dream.co.id
Sumber: Bimas Islam Kemenag
Jadwal Imsak Semarang

© © Dream.co.id
Sumber: Bimas Islam Kemenag
Jadwal Imsak Yogyakarta

© © Dream.co.id
Sumber: Bimas Islam Kemenag
Jadwal Imsak Surabaya

© © Dream.co.id
Sumber: Bimas Islam Kemenag
Jadwal Imsak Malang

© © Dream.co.id
Sumber: Bimas Islam Kemenag
Advertisement

9 Kalimat Pengganti “Tidak Apa-Apa” yang Lebih Hangat dan Empatik Saat Menenangkan Orang Lain


PT Taisho Luncurkan Counterpain Medicated Plaster, Inovasi Baru untuk Atasi Nyeri Otot dan Sendi


Hasil Foto Paspor Shandy Aulia Pakai Makeup Artist Dikritik, Pihak Imigrasi Beri Penjelasan

Zaskia Mecca Kritik Acara Tanya Jawab di Kajian, Seperti Membuka Aib

Pertumbuhan Ekonomi RI Capai 5 Persen, Prabowo: Masih Tinggi Dibandingkan Seluruh Dunia