Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pengunjung KATF Membludak, Menteri BUMN: 'Saya Kaget'

Pengunjung KATF Membludak, Menteri BUMN: 'Saya Kaget' Pengunjung Di KAI Travel Agent Fair (Dream.co.id/Arie Dwi Budianto)

Dream - PT Kereta Api Indonesia (Persero) menggelar pameran KAI Travel Agent Fair 2017. Acara yang dihelat perusahaan pelat merah ini mendapat animo tinggi dari masyarakat.

Bahkan, antrean mengular dari Hall B Jakarta Convention Center sampai ke jalan raya. Menteri BUMN, Rini Soemarno, mengaku kaget melihat tingginya minat masyarakat terhadap pameran ini.

"Ternyata animonya begitu besar. Tadi saya datang kaget ternyata yang ngantre sudah panjang sekali," kata Rini di Jakarta Convention Center Jakarta, Sabtu, 29 Juli 2017.

Rini mengaku sempat berbincang dengan salah seorang pengunjung. Menurut dia, ada pengunjung yang sudah tiba di lokasi dini hari.

"(Saya sempat ngobrol), ada yang bilang sudah datang sejak jam 03.00," kata Rini.

Menhub Budi Karya dan Menteri BUMN Rini Sumarno

Rini mengatakan harga tiket kereta yang dilepas dalam pameran ini memang sangat murah. Misalnya tiket kereta eksekutif rute Jakarta-Yogyakarta dijual dengan harga Rp120 ribu.

"Jadi, sekarang kesempatan untuk masyarakat Indonesia bisa membeli tiket yang murah dan eksekutif. Kami sangat mendukung acara ini," kata dia.

KAI bekerja sama dengan Dyandra Promosindo menggelar KATF 2017 yang digelar pada 29-30 Juli 2017 di Hall B JCC Senayan, Jakarta. Dengan mengusung tema 'Harga Kaget Libur Berkereta', KAI melepas tiket kereta sebanyak 642 ribu untuk dua hari dengan potongan harga hingga 72 persen. Pembelian tiket dapat dibeli melalui mitra penjual resmi tiket KAI, seperti Traveloka, Tiket.com, Alfamart, Indomaret, Pegi-pegi, dan Padi City.

ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tiket Mudik Gratis Ramai Dijual Kembali, Ini Tanggapan Kemenhub

Tiket Mudik Gratis Ramai Dijual Kembali, Ini Tanggapan Kemenhub

Belakangan ini ramai di media sosial, tentang netizen yang menjual tiket mudik gratis karena tak jadi pulang kampung.

Baca Selengkapnya
Puncak Mudik Lebaran H-3, Menhub Ancam Sanksi Maskapai Jual Tiket di Atas Tuslah

Puncak Mudik Lebaran H-3, Menhub Ancam Sanksi Maskapai Jual Tiket di Atas Tuslah

Budi menegaskan, pemerintah memiliki memiliki batas atas harga tiket untuk moda transportasi yang harus dipatuhi.

Baca Selengkapnya
Pemudik Kebablasan Stasiun Kereta Bisa Kena Sanksi Denda hingga Dilarang Naik KA

Pemudik Kebablasan Stasiun Kereta Bisa Kena Sanksi Denda hingga Dilarang Naik KA

Denda bisa mencapai dua kali lipat harga tiket kereta api

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
4 Trik Berburu Tiket Pesawat Termurah untuk Pulang Kampung

4 Trik Berburu Tiket Pesawat Termurah untuk Pulang Kampung

Beli tiket lebih mudah untuk perjalanan selama Ramadan dan Lebaran dengan melakukan 4 tips sederhana.

Baca Selengkapnya
Mendagri Tito Karnavian Minta Maskapai Jual Tiket Pesawat Murah untuk Mudik Lebaran

Mendagri Tito Karnavian Minta Maskapai Jual Tiket Pesawat Murah untuk Mudik Lebaran

Tito meminta Menhub Budi Karya Sumadi mengumpulkan para maskapai agar mengatur harga tiket pesawat tidak terlalu mahal.

Baca Selengkapnya
Penjualan Tiket Mudik Bus DAMRI Resmi Dibuka Hari Ini, Begini Cara Pesannya

Penjualan Tiket Mudik Bus DAMRI Resmi Dibuka Hari Ini, Begini Cara Pesannya

DAMRI membuka tiket mudik Lebaran 2024 mulai 26 Februari 2024

Baca Selengkapnya
Harga Tiket Pesawat Turun Selama Ramadan 2024, Biaya Perawatan Pribadi Malah Naik

Harga Tiket Pesawat Turun Selama Ramadan 2024, Biaya Perawatan Pribadi Malah Naik

Tarif angkutan udara mengalami deflasi pada Maret 2024 sebesar 0,97 persen menjelang musim mudik Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya
Harga Tiket Pesawat Mahal Jelang Lebaran 2024, Ini Kata Tiket.com

Harga Tiket Pesawat Mahal Jelang Lebaran 2024, Ini Kata Tiket.com

Harga Tiket Pesawat Mahal Jelang Lebaran 2024, Ini Kata Tiket.com

Baca Selengkapnya
KAI Siapkan 38 Ribu Tiket Promo Mudik Lebaran 2024, Ini Rutenya

KAI Siapkan 38 Ribu Tiket Promo Mudik Lebaran 2024, Ini Rutenya

Khusus KA-KA tertentu, masyarakat dapat membeli tiket Promo Reguler Ramadan Festive 2024 dengan tarif yang lebih murah

Baca Selengkapnya