(Foto: Zaskia Mecca)
Dream - Zaskia Adya Mecca selalu terlihat modis dalam setiap kesempatan. Pemilik brand fashion Meccanism ini berhasil memilih padanan outfit yang sesuai dengan jenis tubuhnya.
Menonjolkan karakter perempuan yang aktif namun santai, Zaskia memilih busana kasual untuk penampilan sehari-hari. Selain pemilihan cutting yang tepat, istri Hanung Bramantyo ini senantiasa memilih warna yang tepat.
Melalui sebuah foto yang diunggahnya di Instagram, ibu tiga anak ini mengakui jika sangat menyukai warna army. Nuansa teduh army berhasil menciptakan kesan belel sehingga membuat penampilan terkesan lebih rileks.

Dilansir dari berbagai sumber, selama ini busana army look didominasi oleh motif camouflage yang unik, maupun warna-warna seperti tan, khaki, dan olive-drab, navy blue dan hitam.
Kali ini, perempuan yang biasa disapa Bia ini menampilkan padupadan outer dengan aksen cape di bagian lengan berwarna hijau zaitun dengan tone lebih pucat. Ia berhasil mengadaptasi warna-warna army ke dalam gaya personal yang up to date.
Serta menjadikannya lebih feminim dengan memadukannya bersama inner dan hijab berwarna ungu muda. Sedangkan bagian bawah, diserasikan dengan celana berwarna abu-abu tua.

Kesempatan untuk menjadi fashion desainer seperti Zaskia Mecca sekarang terbuka lebar untuk kalian semua. Sahabat Dream yang mau mengenal lebih jauh soal tren fashion, kecantikan dan ketertarikan lainnya di bidang lifestyle bisa datang ke ajang Dream Girls 2017.
Dalam rangka merayakan ulang tahun Dream yang ketiga akan ada dua tiket umrah gratis siap diberikan buat kamu yang aktif, kreatif, dan inspiratif. Tunggu apalagi? Segera daftarkan dirimu sekarang juga di http://dreamgirls.dream.co.id/
(Sah)
Advertisement
Dari Langgar ke Bangsa: Jejak Sunyi Kiai dan Santri dalam Menjaga Negeri

Pria Ini Punya Sedotan Emas Seharga Rp233 Juta Buat Minum Teh Susu

Celetukan Angka 8 Prabowo Saat Bertemu Presiden Brasil

Paspor Malaysia Duduki Posisi 12 Terkuat di Dunia, Setara Amerika Serikat

Komunitas Rubasabu Bangun Budaya Membaca Sejak Dini


Tampil Cantik di Dream Day Ramadan Fest Bersama Beauty Class VIVA Cosmetics

Lihat Video Baut Kendur Thai Lion Air Saat Terbang yang Bikin Geger



Dari Langgar ke Bangsa: Jejak Sunyi Kiai dan Santri dalam Menjaga Negeri

Air Hujan di Jakarta Mengandung Mikroplastik, Ini Bahayanya Bagi Kesehatan Tubuh

Pria Ini Punya Sedotan Emas Seharga Rp233 Juta Buat Minum Teh Susu