
Seorang penerjun tersangkut di atap Stadion Gelora Bung Karno saat melakukan pendaratan saat atraksi terjun payung pada pembukaan final sepak bola Piala Jenderal Sudirman.
Peristiwa
Seorang penerjun tersangkut di atap Stadion Gelora Bung Karno saat melakukan pendaratan saat atraksi terjun payung pada pembukaan final sepak bola Piala Jenderal Sudirman.
Insiden sempat mencuri perhatian laga final.
Suasana sempat menegangkan, tetapi petugas profesional bisa mengatasi.
Misi penyelamatan oleh prajurit lain dilakukan.