6 Potret Balita Saat Pakai Hijab, Lucu dan Menggemaskan

Reporter : Febriyani
Kamis, 1 Maret 2018 10:24

Dream - Memakai hijab bisa dibiasakan sejak kecil. Beberapa keluarga membiasakan putri mereka untuk memakai hijab sedini mungkin. Karena itu, ada banyak rancangan hijab untuk anak-anak perempuan.

Untuk para balita yang masih belum mengerti kewajiban untuk memakai hijab, mereka tampak santai dan sering memperlihatkan wajah lucu dengan hijab yang mereka pakai.

(Sumber Foto: Instagram.com)

Arsy Addara Musicia Nurhermansyah, anak dari pasangan Ashanty dan Anang Hermansyah terlihat imut saat mengenakan hijab. Foto: instagram.com/ashanty_ash

Hak Cipta © DREAM.CO.ID
{KLY_CONTEXTUAL}
Beri Komentar