Berdasarkan data dari Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI), angka kejadian alergi susu sapi sekitar 2-7,5 persen dengan kasus tertinggi terjadi pada awal kehidupan.
Anak dengan alergi susu sapi lebih berisiko mengalami kekurangan zat besi. Namun jangan khawatir Bunda, ada solusi alternatif untuk memenuhi asupannya.