Dia mengaku sudah lama ditinggal pergi untuk selama-lamanya oleh almarhum ayahnya. Untuk membantu ekonomi keluarga, dia harus berjualan kue sepulang dari sekolah.
Ibu tersebut mengecek hasil ulangan anaknya yang baru saja dibagikan oleh guru. Namun ada satu soal dengan jawaban dari sang anak yang lucu hingga membuat ibunya tertawa.