Mark Zuckerberg dijuluki Sauron 'Lord of The Rings' oleh karyawannya karena energinya yang tidak pernah habis dan terlalu produktif. Lantas seperti apa kehidupan CEO dan pendiri Facebook ini?
Facebook dituduh membiarkan ujaran kebencian terkait etnis Rohingya. Sementara Facebook mengaku telah berupaya mencegahnya dengan merekrut banyak pegawai yang menguasai bahasa Rohingya
Ada alasan tertentu yang memaksa Facebook yang kini bernama Meta untuk mencabut teknologi pengenalan wajah dan menghapus lebih dari satu miliar data di dalamnya.