Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

3 Teknik Pernapasan Agar Lekas Tertidur

3 Teknik Pernapasan Agar Lekas Tertidur Ilustrasi

Dream - Masalah sulit tidur saat ini mulai banyak dialami masyarakat. Dengan teknologi yang semakin berkembang dan memanjakan penggunanya, rutinitas masyarakat ikut berubah. Termasuk jam tidur mereka.

Menurut American Sleep Association, insomnia adalah gangguan tidur paling umum terjadi. Sebanyak 30 persen orang dewasa di Amerika melaporkan masalah jangka pendek, dan 10 persen mengalami masalah kronis atau sering tertidur.

Ketika kamu mengalami kesulitan tidur, segera fokus pada caramu bernapas. Nah berikut ini adalah beberapa latihan pernapasan untuk menenangkan pikiran dan tubuh, agar kamu cepat tertidur.

Hal yang perlu diingat sebelum memulai adalah cobalah untuk menutup mata kamu. Hal itu dapat membantu kamu menutup gangguan. Berfokuslah pada pernapasan dan pikirkan kekuatan penyembuhan dari napas kamu.

Tiga latihan yang berbeda ini masing-masing memiliki manfaat yang sedikit berbeda. Lihatlah untuk melihat mana yang paling cocok untuk kamu.

1. Teknik pernapasan 4-7-8

Teknik ini dikembangkan oleh Dr. Andrew Weil sebagai variasi pranayama, teknik yoga kuno yang membantu orang bersantai saat mengisi kembali oksigen dalam tubuh.

Berikut adalah cara mempraktekkan teknik pernapasan 4-7-8:

- Buka sedikit bibir kamu.
- Hembuskan napas sepenuhnya.
- Tekan bibir kamu pada saat menarik napas melalui hidung dengan hitungan 4 detik.
- Tahan napas kamu sampai hitungan ke 7.
- Hembuskan napas selama 8 detik, buat suara mendesing.

Ulangi 4 kali saat pertama kali mencoba dan lakukan hingga 8 kali.

 

2. Latihan pernapasan Bhramari Pranayama

Bhramari pranayama telah ditunjukkan dalam studi klinis untuk mengurangi pernapasan dan detak jantung dengan cepat. Latihan ini membantu menenangkan diri dan mempersiapkan tubuh untuk tidur.

Langkah-langkah ini akan membantu kamu melakukan latihan pernapasan Bhramari pranayama yang asli:

- Tutup matamu dan tarik nafas dan keluarkan.
- Tutup telingamu dengan tanganmu.
- Letakkan jari telunjuk Anda satu per satu di atas alis dan jari-jari lainnya di atas mata Anda.
- Selanjutnya, pijat lembut sisi hidung kamu dan fokus pada area alis.
- Kemudian, tutup mulut kamu dan nafas perlahan melalui hidung, buatlah suara "Om".

Ulangi proses tersebut hingga 5 kali.

 

3. Latihan pernapasan tiga bagian

Bagi sebagian orang lebih menyukai teknik ini daripada yang lain karena lebih sederhana. 

Untuk melatih latihan pernapasan tiga bagian, ikuti tiga langkah berikut:

- Ambil napas panjang dan dalam.
- Hembuskan nafas sepenuhnya sambil fokus dengan penuh perhatian pada tubuh dan bagaimana rasanya.
- Setelah melakukan ini beberapa kali, perlambat napas kamu dua kali lebih lama.

(Laporan: Mega Rasmiyati)

(Sumber: Healthline.com)

 

ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
6 Tips Menghilangkan Dengkur Saat Tidur

6 Tips Menghilangkan Dengkur Saat Tidur

Mendengkur memang seringkali dianggap sebagai masalah remeh, tapi bagi sebagian orang, itu bisa menjadi pengganggu serius, terutama bagi pasangan tidur.

Baca Selengkapnya
Tips Menata Kamar yang Kecil Terlihat Lebih Luas

Tips Menata Kamar yang Kecil Terlihat Lebih Luas

Kamar tidur yang rapi akan terlihat lebih luas dan nyaman. Kamu juga bisa melakukan beragam tips lain agar kamar tidur yang kecil terlihat lebih luas.

Baca Selengkapnya
Sulit Bangun Tidur di Pagi Hari? Jangan Khawatir, 4 Tips Mudah Ini Bisa Jadi Solusi Ampuhnya

Sulit Bangun Tidur di Pagi Hari? Jangan Khawatir, 4 Tips Mudah Ini Bisa Jadi Solusi Ampuhnya

Bangun di pagi hari jadi hal sulit untuk beberapa orang. Tapi, 4 tips jitu ini bisa diterapkan sebagai solusinya.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Sering Terlelap Sampai Durasi Tidur Berlebih Akhir-Akhir Ini? Mungkin Ini Penyebabnya

Sering Terlelap Sampai Durasi Tidur Berlebih Akhir-Akhir Ini? Mungkin Ini Penyebabnya

Ternyata, tidur berlebihan dapat berhubungan dengan masalah kesehatan, baik fisik maupun mental. Berikut adalah beberapa penyebab tidur berlebih.

Baca Selengkapnya
5 Strategi untuk Membantu Bayi Tidur dengan Lebih Tenang dan Berkualitas

5 Strategi untuk Membantu Bayi Tidur dengan Lebih Tenang dan Berkualitas

Perlu diketahui, bahwa setiap bayi unik dan mungkin merespon berbagai metode tidur dengan cara yang berbeda.

Baca Selengkapnya
Ingin Tidur Lelap dan Stop Bergadang? Dokter Sarankan Berjemur 20 Menit Tiap Hari

Ingin Tidur Lelap dan Stop Bergadang? Dokter Sarankan Berjemur 20 Menit Tiap Hari

Insomnia atau kebiasaan begadang di malam hari sulit diatasi. Coba terapkan beberapa kebiasaan ini agar mudah tidur lebih cepat.

Baca Selengkapnya
NOTED KAK! Ketika Punya Teman Cepat Lapar

NOTED KAK! Ketika Punya Teman Cepat Lapar

"Bu Agus Lapar Bu!" Sahabat Dream, punya gak temen yang cepat banget lapar kalau lagi kerja? Ikut senewen nggak sih melihatnya?

Baca Selengkapnya
5 Trik Bebas Sembelit Saat Puasa, Perut Jadi Lebih Nyaman

5 Trik Bebas Sembelit Saat Puasa, Perut Jadi Lebih Nyaman

Kadang kita kurang memperhatikan asupan serat saat sahur dan berbuka, sehingga buang air besar jadi sangat sulit atau keras.

Baca Selengkapnya
4 Tips Hindari Perut Kembung, Perayaan Malam Tahun Baru Bakal Lebih Enjoy

4 Tips Hindari Perut Kembung, Perayaan Malam Tahun Baru Bakal Lebih Enjoy

Jangan sia-siakan malam tahun baru yang seru hanya karena perut tak nyaman akibat kembung, ikuti tips-tips ini.

Baca Selengkapnya
Jangan Langsung Duduk Saat Bangun Tidur, Bisa Alami Cedera Parah

Jangan Langsung Duduk Saat Bangun Tidur, Bisa Alami Cedera Parah

Postur tubuh saat bangun dan berbaring di tempat tidur berpengaruh pada kesehatan tubuh. Perbaiki postur tubuh saat menuju tempat tidur agar tidak cedera.

Baca Selengkapnya