Dream - Pameran otomotif berskala internasional Indonesia International Motor Show (IIMS) 2018, resmi dibuka pada Kamis, 19 April 2018 di JIExpo Kemayoran, Jakarta.
Berbagai model kendaraan baik roda empat maupun roda dua mewarnai pameran ini. Acara yang berlangsung hingga 29 April 2018 ini dibuka secara langsung oleh Presiden Joko Widodo.
Usai membuka acara, Presiden Jokowi juga menyempatkan diri berkeliling mengunjungi pameran. Dengan mengenakan jaket denim buatan dalam negeri, Never Too Lavish, Jokowi berkeliling.
Jaket yang sama digunakan Presiden Jokowi saat menggeber motor chopper Royal Enfield di Sukabumi, Jawa Barat beberapa waktu lalu.
Acara ini diikuti oleh 38 merek kendaraan dan lebih dari 350 perusahaan. Untuk tahun ini, penyelenggara IIMS menargetkan 525 ribu pengunjung, dengan nilai transaksi mencapai Rp3,3 triliun.
(ism, Sumber: liputan6.com/Fatkhurroz)
Presiden Joko Widodo bersama Menteri Perindustrian Airlangga Hartanto melihat salah satu motor customs yang dipamerkan pada Indonesia International Motor Show (IIMS) 2018 di JIExpo, Jakarta, Kamis, 19 April 2018. (Foto: liputan6.com/Helmi Fithriansyah)
Hak Cipta © DREAM.CO.IDAdvertisement
OJK: Kerugian Korban Penipuan Setahun Terakhir Capai Rp7,8 Triliun

Coba Tenangkan Diri Dulu, Begini Cara Mengatasi Gejala Serangan Jantung Saat Sendirian

Heboh Robot Humanoid IRON: Gerakan Nyaris Luwes, Sampai Perlu Dibuktikan Bukan Manusia

Jangan Anggap Remeh! Psikolog Ungkap Perundungan Verbal Bisa Mengarah pada Hal Lebih Parah



Honda Culture Indonesia Vol.2 Digelar di Jakarta, Ribuan Pengunjung Hadiri Pameran Komunitas Honda

Proses Pembuatannya Sampai 2 Tahun, Bonvie Haircare Rilis Produk Perawatan Rambut Khusus Cowok


Siswa SMPN 19 Tangsel Diduga Korban Bullying Meninggal Dunia, Sempat Koma di RS

Potret Perayaan Sederhana Ultah Gisel, Gempi dan Cinta Brian Sudah Lengket?

Lagi Enak Makan Durian, Apartemen di Paris Digerebek Petugas Damkar Dikira Gas Bocor

OJK: Kerugian Korban Penipuan Setahun Terakhir Capai Rp7,8 Triliun