Dream - Usaha keras tak akan mengkianati hasil. Hal inilah yang dialami oleh sebuah keluarga super kaya di Bandung. Bahkan mereka dijuluki sebagai Crazy Rich Bandung.
Keluarga kaya raya di Bandung ini sempat viral di media sosial lantaran memiliki rumah yang luas dan mewah. Menurut informasi, dahulu harga tanah di lokasi tersebut per meternya masih Rp 1 juta. Tetapi, sekarang sudah mencapi Rp 20 juta per meternya.
Diketahui mereka memiliki bisnis di bidang kosmetik. Tentunya bukan hal mudah untuk bisa mendapatkan pencapaian seperti saat ini.
Bisnis yang dijalankan itu benar-benar dimulai dari nol. Di mana awalnya hanya memiliki 7 karyawan dan sampai sekarang sudah memiliki hampir 300 karyawan. Membutuhkan waktu selama 12 tahun untuk akhirnya keluarga tersebut mencapai kesuksesannya.
Sahabat Dream tentu penasaran kan seluas dan semewah apa rumah dari Crazy Rich Bandung yang satu ini? Berikut potretnya sebagaimana dirangkum Dream melalui chanel YouTube AH.
Ruang gym ini pun juga memiliki peralatan yang lengkap. Jadi, cukup olahraga di rumah saja. (Youtube.com/AH)
Hak Cipta © DREAM.CO.IDAdvertisement

Nikita Willy Bagikan Pola Makan Issa yang Bisa Tingkatkan Berat Badan



Warung Ayam yang Didatangi Menkeu Purbaya Makin Laris, Antreannya Panjang Banget

Kenalan dengan CX ID, Komunitas Customer Experience di Indonesia

Ranking FIFA Terbaru, Indonesia Turun ke Peringkat 122 Dunia

Warung Ayam yang Didatangi Menkeu Purbaya Makin Laris, Antreannya Panjang Banget