Sambut tahun baru, pelanggan listrik non subsidi akan mendapat kejutan. Pemerintah mengusulkan kenaikan tarif untuk 12 pelanggan listrik PLN. Siapa saja?
Pengalaman MenPAN RB sebagai pemilik hotel memberikannya pengalaman bahwa ada oknum pejabat pemerintah daerah yang suka berfoya-foya menghabiskan APBD untuk biaya perjalanan dinas.
Kebijakan pemerintah menaikkan harga BBM bersubsidi tidak akan berhenti hanya pada keputusan semalam. Masih ada peluang harga BBM kembali naik. Apa alasannya kali ini?
Kala Indonesia baru memutuskan pencabutan subsidi BBM, negara muslim di Timur Tengah justru sudah menikmati untung tambahan uang dari pencabutan subsidi.
Tidak hanya pengusaha dalam negeri yang menaruh harapan besar terhadap pemerintahan Jokowi, para pengusaha asing pun demikian. Melihat susunan kabinet yang baru, mereka siap berinvestasi di Indonesia.