Irma Gustiana, seorang psikolog keluarga, mengungkap ayah yang ada tapi minim keterlibatan dalam pengasuhan atau tidak ada sama sekali, akan berpengaruh pada perkembangan anak.
Rasulullah SAW menjamin surga bagi orangtua yang menafkahi, membesarkan, dan mendidik anak-anaknya sehingga mereka menjadi pribadi-pribadi yang mandiri.
Sangat penting untuk diketahui ayah bunda agar pengasuhan berjalan dengan baik dan menghasilkan anak-anak berakhlak dengan penuh kasih sayang seperti yang dicontohkan Rasulullah.